Tag: Penanggulangan Bencana
GIANYAR, NusaBali - Hujan deras yang mengguyur wilayah Kecamatan Tegallalang, Gianyar pada, Kamis (30/11) malam menyebabkan tanah longsor dari ketinggian 8 meter di Banjar Delod Blumbang, Desa Kenderan, Tegallalang, Gianyar.
Tiap pemerintah desa diminta mengalokasikan anggaran khusus di APBdes untuk mitigasi dan penanggulangan bencana.
DENPASAR,NusaBali - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Bali meraih 3 penghargaan nasional dalam penanggulangan bencana.
DENPASAR, NusaBali - Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) mendukung keberlanjutan Program Siap Siaga di Bali yang merupakan program kemitraan 5 tahun antara Pemerintah Indonesia dan Pemerintah Australia. Selama empat tahun program berjalan telah mendukung sistem pengelolaan risiko bencana di Bali
Selama bulan Juli 2023, terdata 17 kejadian bencana di Buleleng dengan peristiwa kebakaran hutan di kawasan Pura Batu Kursi menyita perhatian.
SINGARAJA, NusaBali - Tim Reaksi Cepat Penanggulangan Bencana (TRC PB) yang melibatkan lintas sektoral dibentuk Pemkab Buleleng.
DENPASAR, NusaBali.com - Berbagai bencana alam yang menimpa Indonesia hampir setiap tahun, termasuk di wilayah Bali, ternyata menjadi inspirasi bagi para dosen ITB STIKOM Bali untuk menciptakan tiga aplikasi sekaligus guna membantu penanggulangan bencana.
JAKARTA, NusaBali.com - Untuk menghadapi gelombang ketiga kasus Covid-19 akibat adanya varian Omicron, Pemerintah telah menerapkan berbagai upaya dan penerapan strategi penanganan Covid-19 dari hulu ke hilir, yang dapat secara efektif mengendalikan pandemi di Indonesia.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)